

Hingga berakhirnya patroli, situasi kamtibmas di wilayah hukum Polsek Gedong Tataan terpantau aman, tertib, dan kondusif.
“Polsek Gedong Tataan secara rutin melaksanakan patroli dialogis dan hunting sebagai upaya nyata dalam mencegah terjadinya C3 maupun gangguan kamtibmas lainnya. Kami hadir di tengah masyarakat untuk memberi rasa aman sekaligus memperkuat sinergi dalam menjaga kondusifitas wilayah,” ujarnya.